Penyakit Musim Hujan Melanda, Babinsa 431-02/Muntok Bangka Barat Minta Masyarakat Waspada

Penyakit Musim Hujan Melanda, Babinsa 431-02/Muntok Bangka Barat Minta Masyarakat Waspada

indopers.net, Simpang Teritip, Bangka Barat — Serda Tri Sutrisno Babinsa Koramil 431-02/Muntok Melaksanakan Fogging Untuk Membunuh Sarang Nyamuk Aides Aigepti Penyebap Penyakit Demam Berdarah Bersama Babinkamtibmas Brigadir Tomi dan Anggota Puskesmas Simpang Teritip di Desa Pangek Kecamatan Simpang Teritip. Selasa, (01/02/2022)

Yang Mana pada Saat ini di Kecamatan Simpang Teritip Sudah Terdapat 4 Kasus DBD di mana Satu Anak Meninggal dunia, Upaya Fogging ini akan Terus di Lakukan Untuk Mencegah Penyakit Demam Berdarah

Babinsa Koramil 431-02/Jebus, Serda Tri Sutrisno di sela kegiatan menyampaikan.”
“Dalam kegiatan sudah menjadi tugas dan tanggung jawab bagi Babinsa untuk bisa memelihara hubungan yang baik dengan Warganya. Salah satunya melalui gotong royong bersama Masyarakat untuk membersihkan tempat-tempat yang di yakini menjadi sarang nyamuk agar Terhindar dari penyakit DBD.” ungkapnya.

Secara terpisah, PLH Danramil 431-02/Muntok, Lettu Aflianto menyampaikan.”
“Babinsa selalu berkoordinasi dengan perangkat Desa setempat untuk membersihkan tempat tempat yang berkompeten menjadi sarang nyamuk, agar kita semua terhindar dari virus Demam Berdarah.” Pungkasnya

(Tarmizi Yazid — Perwakilan Bangka Belitung)
Sumber : Pendim 0431/Bangka Barat

 216 total views,  1 views today

indopers.net

Menyampaikan Kebenaran Yang Jujur Untuk Keadilan.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *