Babinsa Koramil 431-02/Muntok, Dampingi Vaksinasi Door to door Bersama Bhabinkamtibmas.

Babinsa Koramil 431-02/Muntok, Dampingi Vaksinasi Door to door Bersama Bhabinkamtibmas.

indopers.net, Muntok/ Bangka Barat (Kep. Bangka Belitung) – Sertu Tamin Babinsa Koramil 431-02/Muntok dan Bhabinkamtibmas Brigka Aris Seftian Polsek Muntok mendampingi Vaksinator Dinas Kesehatan Bangka Barat melaksanakan vaksinasi ke masyarakat secara door to door di RW 003 Kelurahan Tanjung Kecamatan Muntok Kabupaten Bangka Barat. Senin (24/01/2022)

Di sela kegiatannya, Babinsa Koramil 431-02/Muntok, Sertu Tamin mengatakan.”
“Adapun Jenis Vaksin yang digunakan yaitu jenis sinovac dan Astra Zeneca, semoga hari ini bnyak orang yang bisa di Vaksin agar pandemi ini segera berakhir.” Ujarnya

Di temui secara terpisah, PLH Danramil 431-02/Muntok, Lettu Aflianto menyampaikan.”
“Babinsa dan Bhabinkamtibmas selalu bersenergi untuk mendampingi tim nakes dalam memberikan vaksinasi kepada masyarakat, agar virus Covid-19 ini bisa berakhir guna tercapai tujuan vaksinasi program pemerintah di wilayah Muntok Kabupaten Bangka Barat.

(J. Saragih)

 214 total views,  1 views today

indopers.net

Menyampaikan Kebenaran Yang Jujur Untuk Keadilan.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

error: Content is protected !!