PEKERJAAN DD TAHUN 2021 SALURAN JALAN DRAINASE PEMERINTAH DESA KUWON KEC. KARAS KAB. MAGETAN TIDAK ADA PAPAN INFORMASI.

PEKERJAAN DD TAHUN 2021 SALURAN JALAN DRAINASE PEMERINTAH DESA KUWON KEC. KARAS KAB. MAGETAN TIDAK ADA PAPAN INFORMASI.

indopers.net, Magetan – Pekerjaan dana desa atau DD merupakan program pembangunan yang menggunakan anggaran negara atau APBN yang di fungsikan untuk mengadakan pembangunan yang ada di desa.

Di dalam proses program tersebut sebelum di laksanakan juga di adakan rapat musdes yang di hadiri oleh ketua RT/RW, BPD serta perwakilan dari karang taruna juga Babinkabtimas serta dari unsur Babinsa dan juga kepala desa serta perangkat yang ikut menghadiri acara tersebut yang di musyawarahkan bersama dan penuh keterbukaan.

Kami sangat menyayangkan saat kami datang di pemerintahan desa kuwon kecamatan Karas kabupaten Magetan yang secara kebetulan di kantor tersebut ada kepala desa seorang perempuan yang menjabat sebagai kepala pemerintahan desa kuwon. Secara etika kami sudah laksanakan sebagai pers atau jurnalis untuk menemui kepala desa untuk menanyakan terkait kegiatan desa yang menggunakan anggaran negara untuk kegiatan pembangunan yang ada di desa tersebut, namun jawab an kepala desa yang kami dengar terkait pertanyaan masalah pembangunan tersebut awal bilang belum, trus berbalik ngomong sudah, akhirnya kami menanyakan siapa yang di tugasi menangani kegiatan tersebut, dia bilang orang lagi gak ada di kantor, seharus nya kepala desa memberikan via telp ke pada kami atau beliau sendiri yang mengontak timlak atau PK biar bisa ketemu saya sebab kami ingin tau masalah Pembangunan dd yang sudah kerjakan.

Kami juga pernah menanyakan lagi lewat via whatsshap pun juga tidak di jawab lagi sama kepala desa dan Kami juga sudah pernah koordinasi dengan camat setempat terkait kenapa kepala desa tertutup saat kami tanyakan masalah kegiatan pembangunan dd sudah di mulai apa belum namun terkesan beliau nya kurang transparan memberikan informasi kepada kami.

Hari ini tadi secara langsung saya turon ke lapangan apa benar ada kegiatan pembangunan yang menggunakan anggaran DD untuk pembangunan fisik yang ada di desa kuwon tersebut,ternyata benar berupa saluran yang ada di lokasi depan rumah warga masyarakat di sana. Berupa saluran dengan panjang 236 tinggi 56 cm dari atas plesteran lantai bawah lebar 43 cm dan atas 63 cm yang tidak kami ketau jumlah anggaran nya berapa sebab saya berkata demikian memang tidak ada papan nama yang di pasang di sana dan sesuai aturan seharus sebelum pekerjaan tersebut di mulai papan nama pekerjaan sudah terpasang dahulu sehingga masyarakat setempat khususnya dan masyarakat luar pada umum nya mengetahui tentang pekerjaan dari mana anggaran itu berasal sehingga secara terbuka dan transparan pekerjaan tersebut di ketahui secara terbuka.

Kami juga menduga kemungkinan pekerjaan pada tahun 2021 ini yang menggunakan anggaran negara atau APBN juga belum ada papan informasi.

(beni.mgt.)

 404 total views,  1 views today

indopers.net

Menyampaikan Kebenaran Yang Jujur Untuk Keadilan.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

error: Content is protected !!